Diberitahukan kepada seluruh Mahasiswa/Mahasiswi Fakultas Pertanian Universitas Medan Area, sehubungan dengan Surat Keputusan Rektor Universitas Medan Area Nomor 1415/UMA.09.1/IX/2020 tentang Dosen Penasehat Akademik (PA) Semester Ganjil T.A 2020/2021, berikut diinformasikan Dosen Penasehat Akademik di masing-masing prodi dan beberapa hal yang harus diperhatikan mahasiswa/mahasiswi Fakultas Pertanian dengan mengunjungi web prodi dibawah ini :